Jumat, 22 Mei 2015

Pemilihan disiplin ilmu.

 Pemilihan disiplin ilmu..

  Masalah besar yang dihadapi oleh pengembang kurikulum subjek akademis adalah bagai mana memilih materi pelajaran dari sekian banyak disiplin ilmu yang ada. Apabila ingin memiliki penguasaan yang cukup mendalam makan jumlah disiplin ilmunya harus sedikit. Apabila hanya mempelajari sedikit disiplin ilmu maka pengetahuan para siswa akan sangat terbatas, sukar menerapkannya dalam kehidupan masyarakat secara luas. Apabila disiplin ilmunya cukup banyak, maka tahap penguasaannya akan mendangkal. Anak-anak akan tahu banyak tetapi pengetahuannya sedikit-sedikit (tidak mendalam).

  Ada beberapa saran untuk mengatasi masalah tersebut, yaitu:
1. Mengusahakan adanya penguasaan yang menyeluruh (comprehensiveness) dengan menekakan pada bagai mana cara menguji kebenaran atau mendapatkan pengetahuan.
2. Mengutamakan kebutuhan masyarakat (social utility), memilih dan menentukan aspek-aspek dari disiplin ilmu yang sangat diperlukan dalam kehidupan masyarakat.
3. Menekankan pengetahuan dasar, yaitu pengetahuan-pengetahuan yang menjadi dasar (prerequisite) bagi penguasaan disiplin - disiplin ilmu yang lainnya...


REFRENSI

Diambil dari buku 
PENGEMBANGAN KURIKULUM
 Hal:85-86
 Karangan: Prof. Dr.NANA SYAQDIH SUKMADINATA..

Mata kuliyah: PKN
Dosen: Dirgantara Wicaksono..

1 komentar:

  1. Harrah's New Orleans Casino & Hotel - JM Hub
    Harrah's New Orleans Casino & Hotel in New 당진 출장마사지 Orleans 화성 출장마사지 is 구미 출장안마 one of the largest, most distinctive entertainment, gaming, shopping, 김천 출장샵 dining and shopping destinations in New 영주 출장마사지

    BalasHapus